Beberapa hari yang lalu dunia politik di bumi Pangkal Perjuangan cukup dikagetkan dengan mundurnya Arifin, ST dari Sekertaris DPC Hanura Kabupaten Karawang.(24/8/2020).
Ketua DPC HANURA H.ARDIANSYAH DAN MANTAN SEKERTARIS ARIFIN,ST

Pernyataan Arifin mundur disampaikan dengan resmi kepihak pengurus Hanura Karawang melalui surat bermatrai, semalah peristiwa mundurnya bersangkutan sempat dimuat di salah satu media massa online.

Pagi ini , mantan Sekertaris DPC Hanura Karawang tersebut lagi membuat kejutan dengan menyatakan dukungan penuh kepada Paslon Yesi - Aldi untuk Pilkada Karawang 2020

Itikad politik dari yang bersangkutan pun diumbar ke publik melalui akun Facebook pribadinya yang bernama Arifin, ST.
Surat Arifi mengundurkan diri dari Hanura

Berikut postingan yang ditulis Arifin untuk dukungannya kepada Paslon Yesi - Aldi yang diusung PDIP,PAN,PPP dan PBB.

RELAWAN Basis,.....
Kenapa saya pribadi dan teman2 ngin menjadi relawan Teh Yesi Karya Lianti dan kang Adly Fayruz sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati Karawang 2020-2025, diantaranya adalah sbb..
1. Pemikiran dan gagasan Teh dokter Yesi hampir sama dengan saya, bagaimana pendidikan, kesehatan, ekonomi dan infrastruktur dengan selalu mengutamakan untuk kepentingan masyarakat Karawang.

2. Bagaimana visi misi dan program kerja yang d rencanakan mampu di terjemahkan secara komprehensif dan berkelanjutan oleh dinas/instansi ke dalam aksi dan kerja nyata yang terukur dan transparansi.

3. Bagaimana menciptakan pemerintahan daerah Karawang yang bersih dan berwibawa sehingga memberikan kemudahan untuk masyarakat.
4. APBD akan berbasis pada program kerja yang nyata untuk masyarakat dan berpihak kepada kepentingan utama masyarakat Karawang.

5. Siap mendengar kritik, ide dan gagasan yang membangun dan positif demi untuk perbaikan dan evaluasi program.kerja yg telah, dan sedang di laksanakan sehingga memudahkan perencanaan program kerja yg lebih baik lagi di masa yang datang.

6. Pemberdayaan ekonomi masyarakat setempat dalam melaksnakan pekerjaan infrastruktur yang berdasarkan proses pengadaan barang dan jasa pemerintah.

7. Menjadikan Kabupaten Karawang sebagai kabupaten yang maju dan berwawasan lingkungan dan memajukan destinasi pariwisata serta memberikan kemudahan akses untuk investor , agar mampu menyerap lapangan kerja dan meningkatkan akses UMKM untuk milenial dan koperasi yang inovatif dan berbasis digital.

Dan saya pun tahu ayah dari teh Yesi bapak H. Karya yang merupakan pengusaha migas yang sukses dan agamis.
Dari hal tersebut diatas maka saya dan teman2 berinisiatif untuk mendirikan
"Relawan Basis" (#BuzzerYesiSentris).

Inilah alasan saya kenapa saya akan berjuang bersama dg Parpol Koalisi Pengusung sera dengan para relawan agar tujuan bersama ini dapat tercapai.dan terlaksana.

Yang penting kami adalah teh yesi dan kang adly fayruz untuk komitmen dan konsisten dengan semua yang telah d sampaikaj kepada kami.

Kita tidak minta apa apa, ketika teh Yesi dan kang Adly Fayruz ketika besok di takdirkan meniadi Bupati dan Wakil Bupati Karawang 2020-2025

Yang terpenting bagi kami voulenter Basis adalah teteh tetap fokus untuk memberikan kemudahan, solusi dan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat Karawang

#yesi_adlyfayrus
#BuzzerYesiAdlyFayruzSentris
#basisUntukKarawangEnergiBari
#Bismillah