
Sikapi Tantangan Pereira, Ankalaev Bilang Bertaruh Dilarang Dalam Islam
0 menit baca
Petarung kelas berat ringan Ultimate Fighting Championship (UFC) Magomedov Ankalaev menanggapi tantangan sang juara divisi Alex Pereira untuk bertaruh senilai 200.000 dolar AS menjelang pertarungan mereka di UFC 313.
"Sebagai seorang Muslim, anda tahu bahwa bertaruh dilarang dalam Islam," tulis Magomedov Ankalaev melalui akun media sosial yang dipantau di Jakarta, Selasa.Dalam sebuah video yang diunggah Pereira melalui media sosial, juara asal Brasil itu menantang Ankalaev dan manajernya Ali Abdelaziz untuk bertaruh 200 ribu dolar AS untuk kemenangannya, dengan pihak yang kalah akan …
"Sebagai seorang Muslim, anda tahu bahwa bertaruh dilarang dalam Islam," tulis Magomedov Ankalaev melalui akun media sosial yang dipantau di Jakarta, Selasa.Dalam sebuah video yang diunggah Pereira melalui media sosial, juara asal Brasil itu menantang Ankalaev dan manajernya Ali Abdelaziz untuk bertaruh 200 ribu dolar AS untuk kemenangannya, dengan pihak yang kalah akan …