
Jabar Miliki Pusat Distribusi Provinsi Simpan Cadangan Pangan dan Stabilisasi Harga Bahan Pokok
0 menit baca
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan gedung Pusat Distribusi Provinsi (PDP) yang berada di Jl. Raya Purwakarta-Subang KM 14, Desa Cilandak, Kecamatan Cibatu, Kabupaten Purwakarta, Rabu (25/1/2023). PDP Jabar akan menyimpan cadangan semua komoditas pangan yang jadi kebutuhan warga.
"Hari ini pertama di Indonesia, Jabar punya pusat distribusi provinsi, nanti semua komoditas pangan yang jadi kebutuhan warga cadangannya kita simpan di sini," ucap Kang Emil --sapaan Ridwan Kamil.Kang Emil menuturkan, tujuan utama PDP adalah stabilisasi harga bahan pokok dengan cara mengintervensi k…
"Hari ini pertama di Indonesia, Jabar punya pusat distribusi provinsi, nanti semua komoditas pangan yang jadi kebutuhan warga cadangannya kita simpan di sini," ucap Kang Emil --sapaan Ridwan Kamil.Kang Emil menuturkan, tujuan utama PDP adalah stabilisasi harga bahan pokok dengan cara mengintervensi k…