BREAKING NEWS :
WEB UTAMA
Kronologi Tergelincirnya Pesawat Trigana Air di Bandara Serui

Kronologi Tergelincirnya Pesawat Trigana Air di Bandara Serui

Pesawat Trigana Air tergelincir di Bandara Udara Stefanus Rumbewas, Kabupaten Kepulauan Yapen, Serui, Papua, Senin (9/9/2024) pagi. Insiden terjadi sebelum pesawat bernomor registrasi PK-YSP jenis ATR 42-500 tinggal landas dari Serui menuju Jayapura.
Kejadian tersebut dikonfirmasi Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Ditjen Hubud) Kementerian Perhubungan (Kemenub). Menurut Dirjen Perhubungan Udara, M. Kristi Endah Murni, peristiwa itu terjadi sekitar pukul 10.40 WIB.Pesawat itu membawa 42 penumpang dengan enam crew on board. Dirjen menyatakan seluruh penumpang telah berhasil dievakuasi."…
Halaman : 1 2
Berita Terbaru
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Posting Komentar