
Bupati Kukuhkan Puspaga Kabupaten Karawang
0 menit baca
Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana resmi melantik Hj. Vida Rosdianti Syaepuloh sebagai Ketua Pusat Pembelajaran Keluarga (Puspaga) Kabupaten Karawang periode 2023-2027 di Plaza Pemda Karawang pada Senin (13/2/2023).
Ia menyampaikan, keberadaan Puspaga merupakan ikhtiar Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang dalam upaya mencegah kekerasan terhadap perempuan dan anak di Karawang. Dengan laju pertumbuhan penduduk yang cukup tinggi, yakni 2,8 juta jiwa, maka tindak kekerasan dalam rumah tangga dinilai rawan terjadi.
"Puspaga diharapkan bisa memberikan layanan preventif bagi keluarg…
Ia menyampaikan, keberadaan Puspaga merupakan ikhtiar Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang dalam upaya mencegah kekerasan terhadap perempuan dan anak di Karawang. Dengan laju pertumbuhan penduduk yang cukup tinggi, yakni 2,8 juta jiwa, maka tindak kekerasan dalam rumah tangga dinilai rawan terjadi.
"Puspaga diharapkan bisa memberikan layanan preventif bagi keluarg…