
Berdasarkan Pengujian, BPOM Umumkan Obat Sirop Praxion Aman Dikonsumsi
0 menit baca
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengumumkan bahwa obat sirop Praxion aman dikonsumsi berdasarkan serangkaian pengujian yang telah dilakukan menggunakan tujuh sampel dengan hasil memenuhi syarat.
"Dari hasil pengujian tujuh sampel tersebut, hasilnya adalah memenuhi syarat. Artinya memenuhi ketentuan dan standar di farmakope Indonesia," kata Plt. Deputi Bidang Pengawasan Obat, Narkotika, Psikotropika, Prekursor, dan Zat Adiktif BPOM Togi Junice Hutadjulu di Jakarta, Rabu.
Togi menjelaskan, tujuh sampel yang diuji merupakan sampel sirop obat dan bahan baku, yang terdiri atas sampe…
"Dari hasil pengujian tujuh sampel tersebut, hasilnya adalah memenuhi syarat. Artinya memenuhi ketentuan dan standar di farmakope Indonesia," kata Plt. Deputi Bidang Pengawasan Obat, Narkotika, Psikotropika, Prekursor, dan Zat Adiktif BPOM Togi Junice Hutadjulu di Jakarta, Rabu.
Togi menjelaskan, tujuh sampel yang diuji merupakan sampel sirop obat dan bahan baku, yang terdiri atas sampe…